mobile
Serial

Gempa Bumi 6,2M di Blitar Jawa Timur, Terjadi di Laut

×

Gempa Bumi 6,2M di Blitar Jawa Timur, Terjadi di Laut

Sebarkan artikel ini
Gempa Bumi 6,2M di Blitar Jawa Timur, Terjadi di Laut
Gempa Bumi 6,2M di Blitar Jawa Timur, Terjadi di Laut

Surabayainside.com –Gempa berkekuatan 6,2 Magnitudo melanda wilayah Blitar Jawa Timur. Meski gempa terjadi di laut, untungnya tidak ada risiko tsunami.

“#Gempa Magnitudo: 6.2, 21-Mei-21 19:09:23 WIB, Koordinat: 8.63 LS, 112.34 BT (57 km Tenggara KAB-BLITAR-JATIM), Kedalaman: 110 Km #BMKG,” jelas BMKG dalam pernyataan resminya, Jumat (21/5).

Belum ada kabar kerusakan yang mungkin terjadi akibat gempa ini hingga berita ini diturunkan. Banyak netizen yang mengomentari seberapa parah gempa yang terjadi di Jogja, Batu, Jember, Surabaya bahkan Klaten.