SURABAYAINSIDE.com – Piala Dunia 2022 sudah berada di penghujung babak grup, matchday 3 malam ini dengan pertandingan antara Australia vs Denmark dan Tunisia vs Prancis. Kedua pertandingan tersebut akan menentukan tim yang lolos ke babak 16 dari Grup D.
Kode Biss Key Piala Dunia Lengkap Australia vs Denmark dan Tunisia vs Prancis LINK LIVE STREAMING Hari Ini
Pertandingan Piala Dunia malam nanti akan semakin seru dan menegangkan mengenai hal yang akan terjadi pada tim-tim besar dunia. Australia vs Denmark dan Tunisia vs Prancis akan tayang hari ini pukul 22.00 WIB.
Berikut Jadwal Piala Dunia 2022 Malam Ini
Jadwal Piala Dunia 2022 Malam Ini
Rabu 30 November 2022
22.00 WIB – Australia vs Denmark – (Grup D)/ Vidio & Champions TV